Ketika
kita meggunakan internet, kita sering kali merasa jengkel karena kecepatan
komputer kita untuk mengakses internet (download,e-mail,membuka situs atau yang
suka main sosmed) sangat lambat. Padahal semakin lama kita menggunakan semakin
besar biaya yang akan dikeluarkan. Untuk mempercepat akses internet, ada
beberapa cara yang dapat kita lakukan, yaitu:
1)
Men-setting broswer kita,caranya
adalah:
Ø Klik
menu Tools
Ø Pilih
internet options, lalu akan muncul kotak dialog internet option
Ø Klik
tab general pada opsi temporary internet files
Ø Klik
setting lalu geser sliderny, hal itu membuat tempat penyimpanan sementara atau
cache ketika membuka web dan sebaiknya 5% dari harkdisk
2)
Menggunakan open DNS
Jika
ingin menggunakan cara ini sebelumnya kita harus mendaftar dulu ke www.openDNS.com,
selanjutnya ikuti cara berikut:
Ø Klik
start, masuk ke control panel, pilih dan klik network connections
Ø Selanjutnya
pilih koneksinya dan klik properties
Ø Pilih
TCP/IP pada bagian intenet protokol dan klik properties
Ø Masukan
angka208.67.222.222 dan 208.67.220.220 pada opsi DNS
Ø Restart
kembali komputermu
3)
Menggunakan google web Accelerator,
caranya ialah dengan menginstal program tersebut, selanjutnya google web
accelerator akan memunculkan ikon kecil diatas browsermu dan ikon tray di pojok
bawah layar monitor.
Dan jika kamu menggunakan salah satu cara
diatas internetmu
pun akan menjadi lebih cepat dari biasanya...
4 Responses to "3 Cara Terbaik untuk Mempercepat Internet pada pc"
yeh sekarang internetku nggak lola lagi...
Sama udah jadi cepay deh sekarang hehehe..
Cepat maksudnya..
Ok selamat yang internetnya udah cepat
Post a Comment